Surat Pengantar Dari Desa untuk Pengurusan BPJS docx 2023
Salam sjahtera para sobat setia dalam artikel kali ini kita akan membahaskan tentang Surat Pengantar Dari Desa untuk Pengurusan BPJS –Mungkin Anda sudah sering dengar mengenai apa itu surat pengantar. Surat pengantar ini sendiri yakni surat yang di peruntukan kepada pihak yang dituju atas keinginan oleh si pembawa surat. Umumnya surat tersebut sudah ditanda tangani oleh orang yang berwenang atau orang yang bertanggung jawab atas suratnya.
Sebagai contoh saja saat Anda ingin pindah tempat tinggal, membuat SKCK, dan keperluan lainnya perlu menyertakan surat pengantar sebagai persyaratannya dasarnya. Simak artikel surat pengantar dari desa untuk pengurusan BPJS agar lebih memahami tentang surat pengantar itu sendiri.
Mungkin banyak dari Anda yang belum mengetahui tentang apa surat pengantar tersebut dibuat. Terutama bagi Anda yang tidak terdaftar sebagai peserta BPJS. Tentunya saat akan melakukan pembuatan kartu BPJS perlu menyertakan apa itu yang di namakan surat pengantar dari desa.
Lihat juga: Contoh Surat Keterangan Tidak Mampu
Sebenarnya hampir sama seperti kebanyakan surat pengantar lainnya yang berisikan keperluannya lalu kemudian di tanda tangani oleh kepala desa setempat. Kemudian surat itu diberikan kepada mitra yang dituju.
Bagaimana contoh Surat Pengantar Dari Desa untuk Pengurusan BPJS?
- Surat pengantar dari pimpinan RT dan RW.
- Fotokopi Kartu Keluarga (KK).
- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau anggota keluarga yang perlu direkrut untuk peminat BPJS.
- Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) saat diperlukan untuk mendaftar di Pendaftaran BPJS PBI.
- Surat ini akan diberikan kepada Anda ketika Anda datang ke kantor walikota.
Disini saya mengambil contoh surat keterangan bekum memiliki kartu BPJS
Baca juga: Contoh Surat Pengantar dari Desa terbaru 2023
Surat Keterangan Belum Memiliki Kartu BPJS
No / 47920 / 1369
Yang bertanda tangan dibawah ini, Kepala Desa ........, Kecamatan ........, Kabupaten ........, dengan ini menerangan bahwa:
Nama :
Tempat tanggal lahir :
Pekerjaan :
Status :
NIK :
NO KK :
Alamat :
Adalah benar benar penduduk yang berdomisili di Desa ........, Kecamatan ........, Kabupaten ......... Berdasarkan pengamatan yang telah kami lakukan memang benar yang bersangkutan belum memiliki kartu BPJS. Surat keterangan ini dibuat untuk pengurusan kartu BPJS.
KLIK SAJA DOWNLOAT UNTUK AMBIL FILE
Demikian surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya dan dapat digunakan dengan seperlunya.
Nama daerah...., .... ..........20...
Kepala Desa.....
( )
Itulah salah satu Contoh Surat Pengantar Dari Desa untuk Pengurusan BPJS. Untuk pembuatan surat pengantar dibutuhkan ketelitian khusus karna surat ini bersifat resmi. Dan terimaksih sudah mengunjungi MITDOH.COM serta tunngu artikel selanjutnya.
Posting Komentar untuk "Surat Pengantar Dari Desa untuk Pengurusan BPJS docx 2023"